Program Magister (S2) untuk dua Program Studi yaitu Pendidikan Agama Kristen (M.Pd) dan Teologi (M.Th)
Pendidikan Agama Kristen
Kurikulum inti 20 SKS berdasarkan keputusan Menteri Agama RI Nomor 535 Tahun 2001
- Filsafat ilmu 2 SKS
- Metodologi penelitian 2 SKS
- Sejarah dan filasaft 2 SKS
- Strategi pembelajaran dan kurikulum PAK 2 SKS
- Psikologi pendidikan agama Kristen 2 SKS
- PAK dalam masyarakat majemuk 2 SKS
- Tesis 8 SKS
Teologi
Kurikulum inti 20 SKS berdasarkan keputusan Menteri Agama RI Nomor 535 Tahun 2001
- Filsafat ilmu 2 SKS
- Metodologi penelitian 2 SKS
- Teologi biblika 2 SKS
- Teologi sistematika 2 SKS
- Etika terapan 2 SKS
- Teologi kontemporer 2 SKS
- Tesis 8 SKS
Telah memiliki ijin penyelengaraan dari Direktur Jendral Bimas Kristen Kementerian RI (Magister Pendidikan Agama Kristen dengan ijin penyelenggaraan: DJ. III/Kep/HK.00.5/298/2012 dan Magister Teologi dengan ijin penyelenggaraan DJ. III/Kep/HK.00.5/872/2012), sehingga Sekolah Tinggi Agama Kristen Apollos Manado (STAKAM) berhak menyelenggarakan ujian negara di kampus sendiri baik program S2 (PAK dan Teologi) untuk lima konsentrasi (Teologi Biblika, Teologi Sistematika, Pendidikan Agama Kristen, Misiologi dan Kepemimpinan). Saat ini program studi Magister Pendidikan Agama Kristen dan Magister Teologi sedang dalam proses akreditasi BAN PT.
Keunggulan STAKAM
Gedung
Gedung perkantoran dan perkulihan STAKAM milik sendiri
Dosen
Para pengajar STAKAM merupakan tenaga ahli di bidangnya
Perpsutakaan
Tersedia ruangan kapel dan perpustakaan bagi mahasiswa
Asrama
Tersedia asrama bagi mahasiswa yang berasal dari luar Manado
Lokasi
Lokasi kampus mudah dijangkau dari berbagai arah
Biaya
Biaya kuliah dapat dicicil sesuai kalender akademik
Ada yang ingin ditanyakan
Hubungi kami sekarang juga jika terdapat hal-hal yang ingin Anda tanyakan kepada kami. Kami akan dengan senang hati menjawab semua pertanyaan Anda
Telp
0431-7288178
stakapollosmanado@gmail.com